Artikel

Ciri Arsitektur Tradisional Indonesia

Ciri Arsitektur Tradisional Indonesia – Rumah tradisional Indonesia merupakan salah satu gaya arsitektur hunian tradisional yang menarik. Arsitektur gaya tradisional kini juga mulai dilirik untuk dipadukan dengan desain rumah agar semakin unik dan menarik dengan adanya sentuhan tradisional. Bagi Anda yang tertarik untuk menerapkan gaya arsitektur tradisional Indonesia ini atau tertarik untuk mengetahui lebih dalam […]

6 Ciri Khas Dari Arsitektur Modern yang Perlu Anda Ketahui

Arsitektur modern menjadi salah satu arsitektur yang populer. Banyaknya orang yang mengusung arsitektur modern dalam bangunan mereka karena keunikan serta keunggulan yang dimiliki oleh arsitektur modern. Ciri dari arsitektur sendiri setidaknya ada 6, diantaranya adalah: Kesederhanaan DesainKebanyakan orang memilih arsitektur modern karena tampilan yang diusung arsitektur ini terlihat lebih sederhana. Tidak banyaknya penggunaan detail pada […]

Tips Membangun Rumah Dengan Arsitektur Post Modern

Arsitektur post modern mungkin menjadi gaya arsitektur yang jarang Anda dengar, padahal penggunaan arsitektur gaya ini terus di aplikasikan pada banyak bangunan termasuk rumah. Jika Anda ingin menggunakan gaya arsitektur modern, Anda bisa menggunakan beberapa tips dibawah ini supaya hunian Anda semakin terasa nuansa post modernnya.Tips Membangun Rumah Dengan Arsitektur Post Modern Tonjolkan Garis LurusSalah […]